Minggu, 28 Juli 2019

Evaluasi Sediaan Granul dan Tablet



Nama Pengujian        : Keseragaman Ukuran

Gambar Alat             


Cara Menggunakan Alat
Mula-mula perhatikan skala nonius yang berimpit dengan salah satu skala utama. Hitung berapa skala hingga ke angka 0 (nol). Selanjutnya perhatikan skala utama.
Prosedur Pengujian
Tablet diukur diameter dan ketebalannya dengan menggunakan jangka sorong dan dihitung rata-rata serta standar deviasinya
Jumlah Sample

Jumlah Sample Total : 10 tablet

Interpretasi Hasil
Tidak lebih dari 3 kali diameter tablet dan tidak kurang dari 4/3 kali tebal tablet
Cara Perhitungan
-





Nama Pengujian        : Uji Kerapuhan/ Friability Test

Gambar Alat              :

  






Cara Menggunakan Alat
     Hubungkan colokan ke stopkontak
     Lepaskan penutup drum dari mesin dengan cara melonggarkan skrup
     Atur kecepatan putaran per menit dengan memutar tombol putar ‘SPEED’
     Untuk mengatur waktu putaran gunakan tombol putar hitam
     Nyalakan mesin dengan menekan tombol ‘MAIN SWITCH’ >> Lampu menyala
     Setelah pengujian selesai matikan mesin dengan menekan kembali tombol ‘MAIN SWITCH’ >> lampu mati
Prosedur Pengujian
1. Bersihkan tablet dari debu
2. Timbang tablet
3. Bersihkan alat friabilitas tester
4. Masukkan tablet pada drum
5. Putar drum sebanyak 100 rpm
6. Keluarkan tablet dan bersihkan tablet dari debu
7. Timbang tablet
8. Hitung persen friabilitas tablet
Jumlah Sample
(Paparkan S1 berapa, S2 berapa dan S3 berapa, jika ada)
Jumlah Sample Total :
≤ 650 mg: Timbang setara 6,5 gr
> 650 mg: 10 tablet
Interpretasi Hasil
< 1%
Cara Perhitungan
% FRIABILITAS= (Bobot awal -Bobot akhir)/(Bobot awal) x 100 %





Nama Pengujian        : Uji Kekerasan/ Hardness Test

Gambar Alat             



Cara Menggunakan Alat
  1. Bersihkan alat
  2. Hubungkan steker listrik pada stop kontak
  3. (prosedur pengujian)
  4. Bersihkan kembali alat hardness tester dengan kuas
  5. Atur kembali mur tempat menyimpan tablet ke posisi semula
  6. setelah digunakan, matikan alat dengan melepaskan steker listrik dari stop kontak.
Prosedur Pengujian
  1. Ambil tablet uji minimal 6 tablet
  2. tempatkan tablet dengan posisi vertikal pada alat hingga lampu indikator menyala berwarna merah dengan memutar bagian bawah tempat menyimpan tablet searah jarum jam
  3. tekan tombol PANAH KANAN, maka alat akan mengukur kekerasan tablet hingga tablet tersebut rusak/pecah
  4. Amati kekerasan tablet pada skala yang terdapat di bagian atas aparatus
  5. Tekan tombol PANAH KIRI untuk mengembalikan skala pada titik nol
Jumlah Sample

Jumlah Sample Total: minimal 6 tablet

Interpretasi Hasil
Kekerasan tablet yang baik berkisar 4-6 Kg
Cara Perhitungan
Kg = Newton/9,8



Nama Pengujian        : Uji Disolusi

Gambar Alat             



Cara Menggunakan Alat

Prosedur Pengujian
  1. Memasukan media disolusi ±l% dari monografi
  2. Jalankan pemanas alat hingga Media disolusi mencapai suhu 37°±0,5°
  3. Masukkan 1 unit sediaan ke dalam masing-masing wadah
  4. Mengoperasikan alat pada kecepatan yang sesuai dengan yang tertera pada masingmasing monografi
  5. Bila pengambilan sampel dinyatakan pada beberapa waktu, ganti jumlah volume alikot yang diambil dengan sejumlah volume media disolusi yang sama yang bersuhu 37° atau bila ml dapat menunjukkan bahwa penggantian media tidak diperlukan maka lakukan koreksi perubahan volume pada perhitungan.
  6. Lakukan analisis seperti tertera pada masingmasing monografi, menggunakan metode penetapan kadar yang sesuai.
  7. Larutan Uji disaring segera pada saat sampling kecuali proses penyaringan tidak diperlukan.
  8. Ulangi pengujian menggunakan sediaan uji tambahan bila diperlukan.
  9. Mengoperasikan alat pada kecepatan yang sesuai dengan yang tertera pada masingmasing monografi
  10. Bila digunakan alat otomatis untuk pengambilan sampel ataupun peralatan yang dimodifikasi, hasil verifikasi alat tersebut harus menunjukkan basil yang sama dengan alat yang baku seperti tertera pada ketentuan umum.
Jumlah Sample
(Paparkan S1 berapa, S2 berapa dan S3 berapa, jika ada)
Jumlah Sample Total : 24

Jumlah Sample S1 : 6
Jumlah Sample S2 : 6
Jumlah Sample S3 : 12
Interpretasi Hasil
Pada tahap S1, tiap unit sediaan harus tidak kurang dari Q + 5%. Jika tidak memenuhi, lanjutkan ke tahap S2.

Tahap S2, rata-rata dari 12 unit (S1+S2) adalah sama dengan atau lebih besar dari Q, dan tidak ada satu unit pun yang lebih kecil dari Q-15%. Jika tidak memenuhi, lanjutkan ke tahap S3.

Pada tahap S3, rata-rata dari 24 unit (S1+S2+S3) adalah sama atau lebih besar dari Q, tidak lebih dari 2 unit sediaan yang lebih kecil dari Q - 15% dan tidak satu unitpun yang lebih kecil dari Q - 25%.

Cara Perhitungan
menggunakan metode dan perhitungan penetapan kadar yang sesuai.





Nama Pengujian        : Uji Disintegrasi

Gambar Alat             



Cara Menggunakan Alat
  1. siapin di beakerglass media 900ml atau bisa liat monografi untuk volume liat, letakkan beaker glass ke alat
  2. Nyalakan tombol on (di belakang alat)
  3. Tunggu beberapa saat sampe suhunya 37 derajat
  4. Saat menunggu media panas, siapin tablet yang akan diuji
  5. kemudian kaitkan atau gantungkan pada alat di atas beaker glass
  6. Saat suhu sudah 37 derajat nyalakan tombol start
  7. Perhatikan waktu dan hancurnya tablet
  8. Pencet tombol stop agar alat berhenti (naik-turun)
  9. matikan alat (off) dan bersihkan kembali
Prosedur Pengujian
Masukkan 1 tablet pada masing-masing 6 tabung dari keranjang, jika dinyatakan masukkan 1 cakram pada tiap tabung. Jalankan alat, gunakan air bersuhu 37°±2° sebagai media kecuali dinyatakan menggunakan cairan lain dalam masing-masing monografi. Pada akhir batas waktu seperti tertera pada monografi, angkat keranjang dan amati semua tablet
Jumlah Sample

Jumlah Sample Total : 18

Jumlah Sample S1 : 6
Jumlah Sample S2 : 12

Interpretasi Hasil
Semua tablet harus hancur sempurna. Bila 1 atau 2 tablet tidak hancur sempurna, ulangi pengujian dengan 12 tablet lainnya: tidak kurang 16 dari 18 tablet yang diuji harus hancur sempurna.
Cara Perhitungan
-





Nama Pengujian        : Tap Density

Gambar Alat             



Cara Menggunakan Alat
  1. Nyalakan stop kontak
  2. Masukkan sampel
  3. Atur ketukan (10, 500, 1250)
  4. Tekan Tombol start
Prosedur Pengujian
1.    Timbang sampel sebanyak 100 gram
  1. Masukkan sampel ke dalam gelas ukur pada alat
  2. Catat volume (Vo)
  3. Nyalakan alat setting selama 10 ketukan
  4. Catat volume (V10)
  5. Setting alat selama 500 ketukan
  6. Catat volume (V500)
  7. Setting alat selama 1250 ketukan
  8. Catat volume (V1250)
Jumlah Sampel
100 gram
Interpretasi Hasil
Cara Perhitungan
Sampel 100 gram, gunakan silinder 250ml
     Jika selisih V500 dan V1250 ≤ 2 ml maka Vf = V1250
     Jika selisih V500 dan V1250 >2 mL maka tap lagi 1250 sampai ≤ 2 ml
Sampel <100 gram, gunakan silinder 100ml
     Jika selisih V500 dan V1250 ≤ 1 ml maka Vf = V1250
     Jika selisih V500 dan V1250 >1 mL maka tap lagi 1250 sampai ≤ 1 ml






Nama Pengujian        : Loss On Drying

Gambar Alat             



Cara Menggunakan Alat
  1. Nyalakan stop kontak
  2. Tekan tombol power
  3. Masukkan lempengan besi tempat menyimpan sampel
  4. Tutup alat
  5. Tekan tombol “T” / tare
  6. Buka alat
  7. Masukan sampel ke dalam lempengan besi
  8. Ratakan sampel
  9. Atur suhu dan waktu
  10. Tekan tombol Start
  11. Alat akan berbunyi dan menunjukkan % bobot yang hilang (% LOD)
  12. Catat Hasil dan lakukan perhitungan
Prosedur Pengujian
  1. Timbang sampel sebanyak 1 - 2 gram
  2. Masukan sampel ke dalam lempengan besi
  3. Ratakan sampel
  4. Atur suhu dan waktu
  5. Tekan tombol Start
  6. Alat akan berbunyi dan menunjukkan % bobot yang hilang (% LOD)
Jumlah Sample
(Paparkan S1 berapa, S2 berapa dan S3 berapa, jika ada)
1 - 2 gram
Interpretasi Hasil
Sesuai monografi masing - masing
Cara Perhitungan
% LOD =





Nama Pengujian        : Uji Laju Alir

Gambar Alat             



Cara Menggunakan Alat
-

Prosedur Pengujian
a.       Mengambil 100 g granul untuk pengujian
b.  Menyiapkan alas (kertas HVS) tepat di bawah tempat   penyimpanan granul pada flow tester
c. Menutup penahan granul pada wadah sampel pada flow tester
d.      Memasukkan 100 g granul ke dalam wadah sampel
e.       Lakukan uji laju alir dengan menarik penyangga pada alat
f.   Hitung waktu lajunya hingga semua granul melewati lubang dengan menggunakan stop watch
Jumlah Sample
(Paparkan S1 berapa, S2 berapa dan S3 berapa, jika ada)
Jumlah Sample Total : min 100 gr

Interpretasi Hasil
1.Sudut Istirahat
Sifat Alir
Sudut Istirahat
Excellent
25 – 30
Good
31 – 35
Fair – aid not needed
36 – 40
Passable – may hang up
41 – 45
Poor – must agitate, vibrate
46 – 55
Very poor
56 – 65
Very, very poor
>66

 2.Laju Alir
Laju alir dikatakan baik jika dalam 100 gram granul dapat melewati lubang (orifice) mendekati 10 detik (100 g/ 10 detik ~ 10 g/detik
Cara Perhitungan
1.      Untuk menentukan sudut istirahat, ukur tinggi granul (t) dan buat garis lingkaran tepi dari granul yang dianggap sebagai diameter (d) granul. Kemudian hitung sudut istirahatnya dengan menggunakan rumus:
2.      Hitung waktu laju alir dengan menggunakan stop watch dengan satuan gram per detik (g/detik)